Membangun Desa dengan Data - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesawaran

Butuh data atau konsultasi statistik? Chat HALOSTAT PESAWARAN saja! Klik sekarang!

Kunjungi sosial media kami di Instagram untuk mendapatkan berita dan update seputar BPS Kabupaten Pesawaran di sini.

Saat ini Publikasi Kabupaten Pesawaran Dalam Angka 2025 sudah tersedia dan dapat diakses Disini !! 

Membangun Desa dengan Data

Membangun Desa dengan Data

9 Mei 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


BPS melaksanakan pembinaan Desa Cantik (Cinta Statistik) sebagai bagian dari upaya mendorong desa yang sadar data dan siap menghadapi era digital.

Kegiatan ini menekankan pentingnya data dalam pembangunan desa, mempersiapkan pendataan tematik untuk mendukung program unggulan Desa Karanganyar, serta mengenalkan pengelolaan website desa sebagai sarana transparansi dan pelayanan publik.

Acara ini dihadiri oleh Kepala BPS Kabupaten Pesawaran, Gunawan Catur Prasetyo, Statistisi Ahli Madya BPS Kabupaten Pesawaran, Kepala Dinas PMD Kabupaten Pesawaran, Bapak Nur Asikin, serta Kabid Evaluasi Desa dan Pengembangan Dinas PMD, Herman Susilo. Selain itu, masyarakat, aparat desa, dan agen statistik juga turut serta dalam kegiatan ini.

Langkah nyata menuju desa yang mandiri, informatif, dan berdaya saing melalui pemanfaatan data statistik!
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Pesawaran (BPS-Statistics Pesawaran Regency)                Jl. Ahmad Yani No. 119 Pesawaran (35371)        Telp : (0721) 94711                                                Email : bps1809@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik